Pengumuman Hasil Seleksi UTBK Tahap 1 Unjani Yogyakarta

DIUMUMKAN

  1. Peserta seleksi berbasis nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Tahap 1 yang dinyatakan LULUS dan diterima sebagai calon mahasiswa Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta sebagaimana terlampir.
  2. Bagi yang dinyatakan LULUS diwajibkan melakukan pembayaran Registrasi Tahap 1 paling lambat  hari hari Senin, tanggal 5 Agustus 2019 dengan ketentuan:
      • Untuk Prodi di Fakultas Kesehatan, besar Angsuran Tahap 1 sebesar Rp 5.000.000,- (Lima Juta Rupiah) dibayarkan melalui rekening Bank BRI BRIVA (Virtual Account) dengan nomor rekening 77865-6-Nomor Pendaftaran (Misal: 77865-6-20190001) atas nama Yayasan Kartika Eka Paksi. Nomor Pendaftaran dapat dilihat di lampiran pengumuman ini.
      • Untuk Prodi di Fakultas Teknik & Teknologi Informasi, Fakultas Ekonomi dan Sosial, besar Angsuran Tahap 1 sebesar Rp 2.000.000,- (Dua Juta Rupiah) dibayarkan melalui rekening Bank BNI nomor rekening 0117874659 atas nama Yayasan Kartika Eka Paksi.
  3. Lakukan konfirmasi setelah pembayaran dengan mengirimkan Scan/Foto bukti pembayaran melalui WA ke nomor 0895-0534-5035 dengan format: 
    Konfirmasi_Nomor Pendaftaran_Nama Lengkap_Prodi
    Contoh: Konfirmasi_20190001_Nindia_Manajemen (S-1)
  4. Jika tidak melakukan registrasi sampai waktu yang ditentukan, maka dianggap mengundurkan diri.
  5. Keputusan ini bersifat final.

Yogyakarta, 30 Juli 2019
Salam Jabat Erat
Biro KPP


Download Pengumuman

3 thoughts on “Pengumuman Hasil Seleksi UTBK Tahap 1 Unjani Yogyakarta

  1. frima Noveriando sihombing Reply

    Selamat pagii kepada bapak/ibu dosen
    saya yang bernama frima N sihombing
    tamatan dari smk N 2 Tebing Tinggi jurusan teknik mesin tamatan tahun ini dan saya berharap pengen masuk universitas achmad yani

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *